OKe NUSRA - Pulau Sulawesi dikenal sebutan Celebes.
Sulawesi merupakan pulau terbesar ke-4 di Indonesia dan terbesar ke-11 di dunia.
Pulau Sulawesi memiliki luas 180.681 km², kini
terdiri atas 6 provinsi.
Berikut, Provinsi Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, dan Provinsi Gorontalo.
Baca Juga: Puluhan Bacaleg Tersandung Kasus Kriminal, Diantaranya Kasus Pemerkosaan
Baca Juga: Natalius Pigai Sebut, Jhonny G Plate Adalah Korban Kebijakan Politik Partai Nasdem
Melihat luasnya wilayah ini sehingga sepatutnya pulau Sulawesi ingin dimekarkan lagi.
Meski begitu pemekaran daerah Sulawesi saat ini masih terganjal moratorium yang diberlakukan pemerintah pusat sejak tahun 2013.
Jika usulan dan wacana provinsi baru disetujui pemerintah pusat, Sulawesi bakal miliki 11 Provinsi dari jumlah enam provinsi saat ini.
Berikut wacana lima calon provinsi baru di pulau Sulawesi, dilansir dari akun Youtube Mahasiwa Geografi.
1. Provinsi Nusa Utara
Provinsi ini pemekaran dari Provinsi Sulawesi Utara.
Wilayah administratif meliputi 5 kabupaten yakni Kepulauan Talaud, Kepulauan Talaud Selatan, Siau Tagulandang Biaro, Kepulauan Sangihe dan Kota Tahuna.
Ibu kota provinsi direncanakan di Kota Tahuna.
2. Provinsi Bolaang Mongondow Raya
Artikel Terkait
Menkominfo, Johnny Plate Ditahan Kejagung Dengan Tangan Diborgol
Johnny G Plate Diborgol, Surya Paloh : Terlalu Mahal
Natalius Pigai Sebut, Jhonny G Plate Adalah Korban Kebijakan Politik Partai Nasdem
Gegara Pembangunan Bendungan Manikin, Gereja Ikut Kena Dampak
Menkominfo Dipecat, Presiden Ucapkan Terima Kasih